KELAS XI ( KURIKULUM 2013) :
1. NAMA GURU : Eliza Afriana, S.Pd
2. MATA PELAJARAN : PKN
3. KELAS : XI
4. PERTEMUAN : 2
5. KD : 1. 1 Menghargai Hak Asasi Manusia berdasarkan perspektif pancasila sebagai anugerah Tuhan yang Maha Esa
6. TUJUAN PEMBELAJARAN :
· Bersikap peduli terhadap hak asasi manusia berdasarkan perspektif pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara
7. MATERI :
a. Konsep Hak dan Kewajiban Asasi Manusia
8. METODE :
Tanya jawab, wawancara, diskusi dan bermain peran
9. STRATEGI :
Stimulation
Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik materi Konsep Hak dan Kewajiban Asasi Manusia dengan cara :
10. PENGEMBANGAN MATERI :
A. URAIAN MATERI LEBIH SEMPURNA DI LENGKAPI MEDIA PEMBELAJARAN ( PPT, dan VIDEO Pembelajaran)
B. CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN
Buatlah lima pertanyaan berkaitan dengan penyusunan Pernyataan Umum tentang Hak Asasi Manusia (Universal Declaration of Human Rights) oleh PBB dan pelanggaran hak asasi manusia.
TUGAS : KELOMPOK
DISKUSI KELOMPOK
Tidak ada komentar:
Posting Komentar